
Tanpa terasa ‘waktu’ itu datang tiga hari lalu…
Waktu yang kami nanti-nantikan
Waktu yang membuat kamu ada didunia remaja
Lewat sudah masa kanak-kanakmu
Kini, memasuki dunia yang penuh warna dan gejolak
Hati-hati dalam melangkah ya sayang...
Jadikanlah dirimu menjadi seseorang yang dapat membanggakan orang tua
dan orang-orang yang menyayangimu....