Tidak ada yang mau menjadi benalu
Walau tempatnya di pohon kebahagian
Benalu ya tetap saja benalu
Yang dapat membuat bagian dari pohon itu menjadi kotor dan rusak
Dan akhirnya hancur.. tinggal menunggu waktu untuk dibuang...
Benalu sekecil apapun bentuknya, masih saja berfungsi sebagai perusak...
Apa ada jenis benalu yang dapat membuat pohon itu menjadi lebih segar?